“Saya harus cepat beradaptasi dan juga mempelajari sirkuit-sirkuit, karena ada enam atau tujuh yang belum pernah saya datangi. Tujuan utamaku sebenarnya tahun 2027,” sambung Toprak Razgatlioglu.
“Tetapi, saya juga harus menunjukkan sesuatu tahun depan. Saya rasa tahun pertama saya di MotoGP akan berat," pungkas pembalap berusia 28 tahun tersebut.
(Rivan Nasri Rachman)