Ajang ini pula sebagai pengalaman bagi para atlet untuk mempersiapkan diri di kejuaraan berikutnya yaitu South East Asia ITF Taekwon-Do Championship di kamboja 2025.
Rudy Tanoesoedibjo selaku Ketua Umum Indonesia ITF Taekwon-Do sangat mendukung setiap kegiatan positif yang dapat memberikan manfaat besar bagi kemajuan para atlet di kancah nasional dan internasional.
(Rivan Nasri Rachman)