Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain Idola Kevin Sanjaya di Bulu Tangkis, Nomor 1 si Tampan dari Korea Selatan

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 08 Desember 2021 |12:10 WIB
5 Pemain Idola Kevin Sanjaya di Bulu Tangkis, Nomor 1 si Tampan dari Korea Selatan
Berikut 5 pemain idola Kevin Sanjaya. (Foto: Humas PP PBSI)
A
A
A

1. Lee Yong-dae (Korea Selatan)

Lee Yong-dae

Di posisi puncak ada Lee Yong-dae yang merupakan pebulu tangkis tampan asal Korea Selatan. Lee Yong-dae pernah menduduki peringkat satu dunia bersama empat orang berbeda.

Mereka ialah Lee Hyo-jung (ganda campuran), Jung Jae-sung, Ko Sung-hyun dan Yoo Yeong-seong (ganda putra). Bersama Lee Hyo-jung, Lee Yong-dae merebut medali emas Olimpiade Beijing 2008.

Saat itu di partai puncak, Lee Yong-dae yang baru berusia 20 tahun mengalahkan ganda campuran andalan Indonesia, Nova Widianto/Liliyana Natsir dengan skor 21-11 dan 21-17. Sejak 2019, Lee Yong-dae tak terlalu aktif di level profesional dan lebih sering turun di serial televisi Korea Selatan.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement