"Anda pikir Anda dapat melakukan hal yang sama dengan MotoGP, bukan? Kalahkan mereka! Tapi bagus juga, Anda belajar sepanjang waktu," sambung Aldeguer.
"Dan ketika Anda melihat seseorang yang sangat kuat, Anda secara otomatis akan memacu diri Anda lebih keras lagi. Kami banyak berbicara, tetapi dia tidak memberi saya kunci pasti untuk mencapainya. Dia menyuruhku untuk tidak terburu-buru," pungkasnya.
(Rivan Nasri Rachman)