Tidak hanya itu, selain memperebutkan tiket emas ke Las Vegas, juara kualifikasi di Jakarta berhak mendapat hadiah uang tunai total 45 juta rupiah.
Sebagai informasi, Predator World 10 Ball Championship telah digelar sejak tahun 2008 dan berhasil mencetak sederet jawara biliar dunia, mulai dari Darren Appleton, Mika Immonen, Ko Pin Yi dan Carlo Biado.
(mrh)