"Kreativitas Marquez tidak memiliki batasan," tegas Chicho Lorenzo.

Para pembalap MotoGP sedang menjalani libur musim dingin. Seluruh kegiatan MotoGP akan kembali saat tes pramusim digelar di Malaysia (3-5 Februari 2026) dan Thailand (21-22 Februari 2026).
Menarik menanti aksi Marc Marquez di MotoGP 2026. Sanggupkah eks pembalap Honda ini mempertahankan gelar juara di MotoGP 2026?
(Ramdani Bur)