Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Malaysia Open 2026 Jadi Turnamen Pembuka, Putri KW Ungkap Targetnya

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Minggu, 04 Januari 2026 |11:29 WIB
Malaysia Open 2026 Jadi Turnamen Pembuka, Putri KW Ungkap Targetnya
Putri Kusuma Wardani mengungkap targetnya saat tampil di Malaysia Open 2026 yang merupakan turnamen pembuka (Foto: X/@INABadminton)
A
A
A

2. Main Enak

Putri KW meraih medali perunggu di BWF World Championships 2025 (Foto: PBSI)

Putri akan berusaha menampilkan performa terbaiknya saat melawan wakil Jepang Manami Suizu dalam babak 32 besar. Sebab, ia ingin terus melaju ke fase selanjutnya untuk menjaga asa berprestasi.

"Pertandingan di Malaysia pembuka, ingin bisa bermain enak buat membuka awal tahun," ungkap perempuan berusia 23 tahun itu.

Tim bulu tangkis Indonesia sendiri bertolak ke Kuala Lumpur pada Minggu (4/1/2026) pagi WIB. Putri dan kawan-kawan membidik hasil bagus di turnamen pembuka level BWF Super 1000 tersebut.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement