Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Lengkap Hari Keempat Voli PON XXI Aceh-Sumut 2024: Jawa Barat dan Jawa Tengah Bersinar

Bagas Abdiel , Jurnalis-Minggu, 15 September 2024 |04:53 WIB
Hasil Lengkap Hari Keempat Voli PON XXI Aceh-Sumut 2024: Jawa Barat dan Jawa Tengah Bersinar
Ilustrasi pertandingan bola voli. (Foto: Olympics)
A
A
A

Sementara itu, tim putra DKI Jakarta tanpa hambatan mengalahkan Aceh dengan skor 3-0 (25-16, 25-19, 25-16). Lalu tim putra tuan rumah, Sumatera Utara berhasil meredam perlawanan Sumatera Barat dengan skor 3-1 (25-23, 25-12, 23-25, 28-26).

Laga babak penyisihan pun masih akan berlanjut esok hari, dengan memainkan matchday terakhir. Setelah itu, kompetisi akan berlanjut ke babak perempatfinal.

Berikut hasil voli indoor PON XXI Aceh-Sumut 2024, Sabtu (14/9/2024):

Putri

Pool AB: Jawa Tengah vs Sumatera Selatan: 3-0 (25-17, 25-19, 25-10)

Pool AB: Jawa Barat vs Jawa Timur: 3-0 (25-10, 25-22, 25-18)

Putra

Pool B: DKI Jakarta vs Aceh: 3-0 (25-16, 25-19, 25-16)

Pool A: Jawa Tengah vs Bali: 3-0 (25-21, 25-13, 25-23)

Pool B: Jawa Barat vs Kalimantan Timur: 3-1 (25-18, 25-17, 23-25, 25-22)

Pool A: Sumatera Utara vs Sumatera Barat: 3-1 (25-23, 25-12, 23-25, 28-26)

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement