Dengan kemenangan itu, Marcus/Kevin sukses melaju ke perempatfinal. Kemudian di perempatfinal, The Minions kembali mengamankan kemenangan kontra wakil China, Huang Kaixiang/Wang Yilyu dengan skor 21-16 dan 21-13.

Sayangnya, di akhir kompetisi, Marcus/Kevin gagal mendulang juara. Mereka kalah dari Liu Cheng/Zhang Nan di final dengan skor 16-21, 24-22, dan 19-21.
(Hakiki Tertiari )