Hasil Rakernas POBSI 2025: Hary Tanoesoedibjo Yakin Biliar Indonesia Bisa Mendunia

Cikal Bintang, Jurnalis
Kamis 27 November 2025 13:10 WIB
Ketum PB POBSI, Hary Tanoesoedibjo di Rakernas POBSI 2025. (Foto: Aziz Indra/Okezone)
Share :

2. Harapan Khusus: Dilirik Mata Dunia

Hary mengatakan punya misi khusus untuk membawa biliar Indonesia mendunia. Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh PB POBSI, kata Hary, sudah membuka peluang biliar Indonesia dilirik mata dunia.

Rakernas POBSI 2025. (Foto: Aziz Indra/Okezone)

"Ya, biliar (Indonesia) harus mendunia," harap Hary Tanoesoedibjo.

"Makanya tahun 2025 lalu bulan Oktober, kami menyelenggarakan Kejuaraan Dunia di Bali. Diikuti oleh para pemain-pemain dunia yang sudah papan atas, dan tentunya ini membawa Indonesia lebih dikenal lagi di mata dunia," tutupnya.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya