Marc Marquez Berpotensi Menggila di MotoGP Inggris 2025, sang Adik Ketar-ketir

Cikal Bintang, Jurnalis
Jum'at 23 Mei 2025 00:59 WIB
Marc Marquez vs Alex Marquez di MotoGP Thailand 2025. (Foto: Instagram/marcmarquez93)
Share :

"Mungkin treknya sedikit lebih baik untuk gaya balap saya, tapi ini Marc Marquez, dia bukan pembalap yang tidak tahu cara melaju cepat di trek tertentu," tutupnya.

2. Tengah Tertinggal

Marc Marquez melaju pada MotoGP Qatar 2025 (Foto: MotoGP)

Sementara itu, saat ini Marc Marquez memimpin klasemen dengan koleksi 171 poin. Adapun, Alex Marquez berada di urutan kedua usai mengumpulkan 149 poin dari enam seri balapan MotoGP 2025.

Itu berarti Alex tertinggal 22 poin dari Marquez. Untuk mengejar sang kakak, maka Alex perlu berjaya baik di sprint race maupun balapan utama MotoGP Inggris 2025.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya