Breaking News: Indonesia Kunci Satu Medali Emas Paralimpiade Paris 2024 dari Cabor Para Bulu Tangkis!

Bagas Abdiel, Jurnalis
Minggu 01 September 2024 04:16 WIB
Ganda campuran para bulu tangkis Indonesia, Fredy Setiawan/Khalimatur Sadiyah. (Foto: NPC Indonesia)
Share :

Meski sempat mendapat perlawanan ketat di awal gim pertama dan kedua, tetapi Fredy/Khalimatus tampil penuh percaya diri di hadapan publik Prancis. Mereka melibas Mazur/Noel dua gim langsung dengan skor 21-15 dan 21-15.

Berkat kemenangan tersebut, Fredy/Khalimatus memastikan Indonesia akan meraih medali emas dari cabor para bulu tangkis di nomor ganda campuran SL3-SU5. Duel final antara Hikmat/Leani dan Fredy/Khalimatus akan berlangsung pada Senin 2 September 2024 siang WIB.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya