Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Manajer Ducati Akui Banyak Tim Minati Marc Marquez untuk MotoGP 2027

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Senin, 12 Januari 2026 |20:23 WIB
Manajer Ducati Akui Banyak Tim Minati Marc Marquez untuk MotoGP 2027
Banyak tim meminati jasa Marc Marquez di MotoGP 2027 (Foto: Instagram/@ducaticorse)
A
A
A

"Dia telah kembali ke performa terbaiknya setelah kecelakaan. Dia belum 100 persen. Tujuannya jelas, untuk sepenuhnya siap menghadapi balapan pertama," tandasnya.

2. MotoGP 2026

Marc Marquez merayakan kemenangan di MotoGP Thailand 2025

Sekadar diketahui, para pembalap saat ini sedang menjalani libur musim dingin. Seluruh kegiatan akan kembali saat Tes Pramusim MotoGP 2026 digelar di Malaysia (3-5 Februari) dan Thailand (21-22 Februari).

Ada pun, seri perdana akan digelar di Sirkuit Internasional Chang, Buriram. Balapan bertajuk MotoGP Thailand 2026 itu dihelat pada 27 Februari hingga 2 Maret.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement