Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Toprak Razgatlioglu Bisa Kalahkan Marc Marquez di MotoGP 2026?

Cikal Bintang , Jurnalis-Sabtu, 03 Januari 2026 |14:55 WIB
Toprak Razgatlioglu Bisa Kalahkan Marc Marquez di MotoGP 2026?
Toprak Razgatlioglu berpotensi kejutkan Marc Marquez di MotoGP 2026. (Foto: Instagram/@toprakrazgatlioglu7)
A
A
A

Terlebih lagi, Ducati mempunyai pembalap sekelas Marc Marquez (Ducati Lenovo), Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Alex Marquez (Gresini Ducati). Belum lagi Aprilia Racing (Jorge Martin dan Marco Bezzechi) yang juga diprediksi akan meramaikan persaingan musim depan.

Marc Marquez menangis saat jadi juara dunia MotoGP 2025 (Foto: Ducati Corse)
Marc Marquez menangis saat jadi juara dunia MotoGP 2025 (Foto: Ducati Corse)

Di sisi lain, Danilo Petrucci dipastikan bergabung dengan BMW Motorrad. Ia menggantikan posisi kosong yang ditinggalkan Toprak Razgatlioglu di WSBK.

"Ini memotivasi saya untuk memberikan lebih banyak, ini memberi saya tekanan lebih besar. Ada  ekspektasi terkait hasil. Saya merasakan campuran emosi. Ini adalah tantangan yang ingin saya hadapi," tutur Petrucci.

"Tidak setiap hari Anda mendapat kesempatan untuk mengendarai motor juara dunia. Saya senang BMW memilih saya," pungkas mantap pembalap pabrikan Ducati di ajang MotoGP ini.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement