Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Daud Yordan Pede Menang KO atas George Kambosos Jr

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Kamis, 20 Februari 2025 |19:07 WIB
Daud Yordan <i>Pede</i> Menang KO atas George Kambosos Jr
Daud Yordan percaya diri menang KO lawan George Kambosos Jr (Foto: Okezone/Andika Rachmansyah)
A
A
A

“Ketika melawan petinju dengan rekor impresif seperti Kambosos di mana dia juara dunia untuk beberapa gelar besar, kita tidak bisa sembarangan. Jadi untuk saat ini kita sedang mempersiapkan persiapannya dengan sangat matang, dengan persiapan sparing melawan atlet luar, persiapan fisik yang luar biasa,” ungkap Gustiantara.

“Jadi dengan persiapan yang matang, mudah-mudahan kami bisa membawa hasil yang maksimal dan kemenangan untuk Indonesia,” tandasnya.

3. Pemerintah

Konferensi pers Daud Yordan jelang lawan George Kambosos Jr (Foto: Okezone/Andika Rachmansyah)
Konferensi pers Daud Yordan jelang lawan George Kambosos Jr (Foto: Okezone/Andika Rachmansyah)

Dalam konferensi pers tersebut, turut hadir Sultan Bachtiar Najamudin selaku Ketua DPD RI dan Raffi Ahmad selaku utusan khusus Presiden RI. Mewakili pemerintah, mereka memberikan dukungan yang penuh kepada Daud.

Kambosos memang memiliki koleksi empat gelar juara dunia di kelas berbeda. Namun begitu, Daud memiliki modal cukup bagus untuk menatap ajang tersebut. Anggota DPD RI itu memiliki rekor impresif, 43 kali menang (31 KO) dan 4 kali kalah dari 47 kali pertandingan.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement