Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

KTM Akui Masih Sakit Hati karena Gagal Gaet Dovizioso untuk MotoGP 2021

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Jum'at, 04 September 2020 |15:17 WIB
KTM Akui Masih Sakit Hati karena Gagal Gaet Dovizioso untuk MotoGP 2021
Pembalap Tim Mission Winnow Ducati, Andrea Dovizioso. (Foto: Twitter/AndreaDovizioso)
A
A
A

“Akan tetapi, kami tidak boleh melupakan adanya tekanan yang luar biasa dari Covid-19. Sangat sulit untuk menemukan kata sepakat,” tambah Beirer.

Sebelumnya, KTM memang diisukan cukup tertarik untuk mendatangkan Dovizioso pada beberapa bulan yang lalu. Terlebih ketika rider asal Italia itu memutuskan untuk berpisah dengan Ducati setelah berada di tim tersebut semenjak 2013.

Direktur Motorsport KTM, Pit Beirer

Kendati begitu, kedua belah pihak tetap tak bisa menemukan titik temu sehingga negosiasinya pun berakhir. Kini, Beirer pun hanya ingin fokus memperkuat dua pembalap KTM untuk MotoGP 2021, yakni Miguel Oliveira dan Brad Binder.

Selain dua rider di tim pabrikan, Beirer juga akan terus mendukung dua pembalap KTM Tech3 untuk musim 2021. Seperti yang diketahui, KTM Tech3 pada musim depan akan diperkuat oleh Danilo Petrucci dan Iker Lecuona.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement