Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Greysia/Apriyani Diharapkan Bisa Jaga Momentum

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Rabu, 03 Juli 2019 |02:13 WIB
Greysia/Apriyani Diharapkan Bisa Jaga Momentum
Greysia Polii/Apriyani Rahayu (Foto: Laman resmi PBSI)
A
A
A

“Penampilan Greysia/Apriyani dari Piala Sudirman ke Australia Open ada peningkatan. Ini yang mau saya jaga momentumnya. Sekarang mereka bisa lebih menikmati permainan. Intinya, mau lawan siapa pun, tidak hanya pasangan Jepang, harus ada keyakinan dari Greysia/Apriyani, tidak boleh ada keraguan," jelas Eng Hian, menyadur dari laman resmi PBSI, Rabu (3/7/2019).

Greysia Polii/Apriyani Rahayu diharapkan tampil impresif di Indonesia Open 2019

"Indonesia Open ini kan turnamen di rumah sendiri yang prestisius dan levelnya tinggi. Kami tentunya mau menunjukkan prestasi yang terbaik," tuntas Eng Hian.

(Fetra Hariandja)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement