5 Pembalap Calon Pemenang MotoGP Mandalika 2025, Nomor 1 Marc Marquez Potensi Ukir Sejarah

Djanti Virantika, Jurnalis
Selasa 30 September 2025 19:15 WIB
Marc Marquez juara dunia MotoGP 2025. (Foto: Instagram/@marcmarquez93)
Share :

4. Pedro Acosta

Pedro Acosta juga perlu diwaspadai para pembalap MotoGP 2025. Sebab, dia juga tampil cukup baik pada musim ini.

Acosta pun turut difavoritkan menang karena pernah punya catatan berjaya di Sirkuit Mandalika. Namun, kemenangan tak diraih di kelas MotoGP, melainkan kala dirinya masih mentas di kelas Moto2. Meski begitu, catatan manis itu bakal jadi modal apiknya.

5. Marco Bezzecchi

Terakhir, Marco Bezzecchi. Pembalap satu ini juga menggila di MotoGP 2025. Beda dengan Jorge Martin yang kesulitan, Bezzecchi bisa beradaptasi cukup baik di Aprilia musim ini.

Bezzecchi bahkan sudah menang 1 kali musim ini di balapan utama MotoGP Inggris 2025. Kemudian, dia lima kali naik podium di balapan utama MotoGP 2025. Tak ayal, namanya tak boleh dikesampingkan.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya