Donasi ini merupakan hadiah uang yang diterima An pada acara Penghargaan Tim Bulu Tangkis Nasional Korea 2023. Penghargaan itu di dapat An Se-Young pada bulan Desember 2023 lalu.
BACA JUGA:
Sejalan dengan kontribusi An Se Young, dana tersebut akan digunakan untuk membina dan mendukung para pemain bulutangkis junior. tingkat dasar di Korea.
(Admiraldy Eka Saputra)