Derrick James: Hadapi Ugas Saja Kalah, Manny Pacquiao Pasti Habis jika Jadi Lawan Errol Spence

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Senin 23 Agustus 2021 07:03 WIB
Momen adu tinju Manny Pacquiao vs Yordenis Ugas. (Reuters)
Share :

Akan tetapi, Errol Spence mengalami cedera pada bagian mata kriinya. Sehingga mau tak mau ia pun harus mundur dalam pertarungan tersebut.

Pacquiao yang sudah bersiap-siap enggan untuk mundur dan pihak panitia penyelenggara lantas mencari lawan barunya. Nama Yordenis Ugas yang merupakan pemegang sabuk juara dunia WBA kelas super menengah itu lantas ditunjuk menjadi lawan Pacquiao.

Ugas pun meyanggupi penawaran bertarung dengan Pacquiao dengan hanya memiliki persiapan tak lebih dari dua pekan. Dengan persiapan yang minim itu, Ugas justru berhasil keluar sebagai pemenang.

Ya, Ugas menang melawan Pacquiao pada pertarungan Minggu 22 Agsutus 2021 kemarin. Setelah bertarung selama 12 ronde, Ugas dinyatakan menang atas Pacquiao dengan skor 115-113, dan 116-113.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya