Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Giacomo Agostini: Jika Kalahkan Marc Marquez di MotoGP 2025, Francesco Bagnaia Lulus Ujian!

Djanti Virantika , Jurnalis-Kamis, 17 Oktober 2024 |05:58 WIB
Giacomo Agostini: Jika Kalahkan Marc Marquez di MotoGP 2025, Francesco Bagnaia Lulus Ujian!
Marc Marquez dan Francesco Bagnaia. (Foto: MotoGP)
A
A
A

Tak ayal, Marquez turut ramai difavoritkan bisa bertarung memperebutkan gelar juara di MotoGP 2025. Sebab, dia akan menunggangi motor sama seperti Bagnaia.

Mendapati hal ini, Agostini yakin Bagnaia akan diagung-agungkan jika berhasil mengalahkan Marc Márquez dengan motor yang sama musim depan. Tak ayal, ini akan jadi tantangan menarik untuk Bagnaia membuktikan kualitasnya.

Marc Marquez

“Pecco Bagnaia tentu saja bisa melampaui rekan setimnya pada 2025,” ujar Agostini, dikutip dari Motosan, Kamis (17/10/2024).

“Jika dia mengalahkan Marc Marquez dengan motor yang sama, dia akan lulus ujian lisensi,” tutupnya.

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement