"Mungkin hidup ada rodanya kali ya berputar. Sekarang mungkin saatnya kita yang menunjukkan begitu," kata Komang Ayu Cahya Dewi di Pelatnas PBSI Cipayung, dikutip Sabtu (11/5/2024).
"Dan menurut saya yang namanya jatuh bangun pemain atau antar sektor tuh wajar banget gitu sih. Ya, kalau misalnya saat naik kayak gini ya, ya mungkin kita pertahanin," jelasnya.

Sementara tunggal putri Indonesia juga sudah memiliki satu wakil di Olimpiade Paris 2024. Meski menjadi runner-up Swiss Open, tetapi Jorji -sapaan Gregoria Mariska Tunjung- memastikan satu tempat di Olimpiade Paris 2024.
(Ramdani Bur)