"Kami mengeluh soal kurangnya cengkeraman sepanjang tahun dan sekarang hal itu sudah lebih baik lagi," jelas Joan Mir.
Dia juga merasakan bahwa motornya terasa lebih ringan. Menurutnya, itu sangat membantu dalam pengereman dan juga belokan.
(Admiraldy Eka Saputra)