Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wakil Tuan Rumah Juara POBSI Cup Pelajar-Mahasiswa 2023 Seri II, Bukti Kesuksesan Pembinaan Atlet Muda di Malang

Avirista Midaada , Jurnalis-Rabu, 16 Agustus 2023 |09:15 WIB
Wakil Tuan Rumah Juara POBSI Cup Pelajar-Mahasiswa 2023 Seri II, Bukti Kesuksesan Pembinaan Atlet Muda di Malang
Ketua POBSI Malang, Herman Winoto, bangga dengan keberhasilan Rifky Mubarak juara Seri II di Malang (Foto: MPI/Avirista Midaada)
A
A
A

"Kami sangat berbahagia sekali. Ini menjadi tolak ukur pembinaan kami dari kota Malang. Jadi dengan hasil yang maksimal yang kita terima menjadi semangat baru, untuk meningkatkan lagi prestasi di event-event yang akan datang," tutur Herman.

Lebih lanjut, Herman membagikan kunci bagaimana atlet-atlet muda tumbuh pesat di Malang. Bahkan, mayoritas perwakilan Malang yang berada di delapan besar, masih berstatus pelajar SMP-SMA!

"Kuncinya disiplin, rajin berlatih, enggak ada yang lain, dan berdoa pastinya," pungkasnya.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement