Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

MotoGP 2022: Marc Marquez Tak Akan Balapan Sebelum Pulih 100 Persen

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Rabu, 20 Juli 2022 |14:35 WIB
MotoGP 2022: Marc Marquez Tak Akan Balapan Sebelum Pulih 100 Persen
Marc Marquez masih dalam masa pemulihan (Foto: MotoGP)
A
A
A

Marc Marquez (Foto: MotoGP)

“Oleh sebab itu, saya yakin dia akan memanfaatkan waktu untuk memulihkan diri dan mengatasi lengannya dengan cara yang tepat. Dia akan pulih 100 persen, baru kemudian dapat mengendarai motor tanpa berkompromi dengan keselamatannya dan menang,” tuturnya.

Selama Marquez absen, Honda bergantung kepada Pol Espargaro. Meski begitu, kompatriot Marquez itu belum tampil sesuai harapan. Itu membuat Honda tidak mampu unjuk gigi dalam beberapa balapan terakhir.

(Andika Pratama)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement