Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

9 Fakta Menarik Viktor Axelsen yang Jarang Orang Tahu, Nomor 1 Latihan di Padepokan Dubai

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Rabu, 22 Juni 2022 |14:42 WIB
9 Fakta Menarik Viktor Axelsen yang Jarang Orang Tahu, Nomor 1 Latihan di Padepokan Dubai
Berikut 9 fakta menarik Viktor Axelsen yang jarang orang tahu. (Foto: PBSI)
A
A
A

3. Sabet Penghargaan Male Player of the Year dari BWF

Viktor Axelsen

Pada 2021, Viktor Axelsen berhasil meraih penghargaan sebagai Male Player of the Year dari BWF. Dia menegaskan kiprah luar biasanya di bulu tangkis

2. Dapat Medali Emas di Olimpiade Tokyo 2020

Viktor Axelsen

Salah satu gelar juara paling bergengsi yang pernah diraih Vikto Axelsen adalah medali emas di ajang Olimpiade Tokyo 2020.

1. Keluar dari Pelatnas

Viktor Axelsen

Tahun ini, Viktor Axelsen memutuskan hengkang dari pelatnas Denmark. Dia pun pindah ke Dubai dan berlatih di sana. Meski demikian, ia tetap mewakili negaranya pada turnamen bulu tangkis internasional.

Ada sejumlah pebulu tangkis top dunia yang ikut Axelsen berlatih di Dubai. Salah satunya bintang Singapura, Loh Kean Yew. Tak ayal, tempat ini kerap disebut padepokan Dubai.

Nah, itulah informasi mengenai 9 fakta menarik Viktor Axelsen yang jarang orang tahu. Keren ya.

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement