Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Girang Bukan Main Menang di F1 GP Monaco 2022, Sergio Perez: Ini Mimpi yang Jadi Nyata!

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Selasa, 31 Mei 2022 |02:06 WIB
Girang Bukan Main Menang di F1 GP Monaco 2022, Sergio Perez: Ini Mimpi yang Jadi Nyata!
Sergio Perez. (Foto: Reuters)
A
A
A

Lebih lanjut, mantan pembalap Racing Point itu mengungkapkan kalau cukup sulit untuk bisa meraih garis finis. Pasalnya, dia mendapat perlawanan dari Carlos Sainz Jr (Scuderia Ferrari) yang terus membayangi dari belakang.

“Ini adalah balapan yang paling anda inginkan. Kami membawa pulang apa yang kami inginkan dengan cara yang luar biasa,” imbuhnya.

Sergio Perez

“Finisnya sangat sulit, memiliki graining yang bagus dan Carlos sangat dekat di belakang saya,” sambungnya.

Sekadar informasi, ini adalah kemenangan perdana Perez pada musim 2022. Kini, dia sedang berada di urutan tiga pada klasemen sementara pembalap dengan koleksi 110 poin. Dia haya berjarak enam poin saja dari Charles Leclerc yang duduk di posisi kedua.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement