Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta Daud Yordan Petinju Kebanggaan Indonesia, Nomor 1 Harumkan Nama Negara

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Sabtu, 16 April 2022 |14:46 WIB
5 Fakta Daud Yordan Petinju Kebanggaan Indonesia, Nomor 1 Harumkan Nama Negara
5 fakta Daud Yordan petinju kebanggaan Indonesia (Foto: Heru Haryono/Okezone)
A
A
A

3. Seorang Anak Petani Karet

Daud Yordan

Lahir di Kalimantan 10 Juni 34 tahun silam, Daud Yordan ternyata bukan berasal dari keluarga petinju. Melainkan, Daud Yordan merupakan pasangan petani karet di daerah Kalimantan.

Ia lahir dari pasangan Hermanus Lay Tjun, yang berdarah Indonesia-Tionghoa dan Nathalia, yang berasal dari suku Dayak. Kedua orang tuanya berprofesi sebagai petani karet. Meski profesi orang tuanya tidak berhubungan dengan tinju, Daun dan saudaranya telah mengenal tinju sejak masih muda.

2. Kalahkan Pavel Malikov

Daud Yordan

Bukan hanya jago kandang di Asis saja, nama Daud Yordan juga dikenal di Eropa. Ya, Daud Yordan tercatat pernah mengalahkan petinju asal Rusia, Pavel Malikov. Ia sukses menang lewat dalam ronde dan menang KO atas lawannya. Keberhasilannya itu membuatnya naik ke peringkat kelas ringan WBA.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement