Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Andrei Arlovski Ajak Mike Tyson Bertarung ala Tinju dan UFC

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Sabtu, 23 Mei 2020 |10:09 WIB
Andrei Arlovski Ajak Mike Tyson Bertarung ala Tinju dan UFC
Mike Tyson. (Foto: Twitter Mike Tyson)
A
A
A

“Terkait ajakan bertarung dengannya, saya tidak siap jika harus bertarung dengan peraturan tinju di sepanjang pertarungan melawannya. Namun, jika satu babak bertarung dengan cara tinju dan satu babak lagi dilakukan dengan gaya pertarungan MMA, maka semua itu tentu akan bisa terjadi,” tambah pria berusia 41 tahun itu.

Kabar Tyson yang akan kembali bertarung memang telah membuat heboh dunia. Semua itu pun bermula dari Tyson yang membagikan sebuah video dirinya yang sedang berlatih tinju. Tyson sendiri sebenarnya ingin kembali ke atas ring karena ingin menjadikan laga comeback-nya itu sebagai penggalangan dana untuk diberikan ke suatu badan amal.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement