Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Legenda Honda Sebut Marquez Pembalap yang Cerdas

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Selasa, 28 Mei 2019 |11:19 WIB
Legenda Honda Sebut Marquez Pembalap yang Cerdas
Pembalap Tim Repsol Honda, Marc Marquez. (Foto: MotoGP)
A
A
A

Criville sendiri memang sudah lama memantau Marquez. Sebagai legenda Honda, ia pun menantikan bagaimana kiprah Marquez di musim ini yang diduetkan dengan pembalap hebat lainnya, yakni Jorge Lorenzo.

Marc Marquez

Duet Marquez-Lorenzo memang mengingatkan kembali akan pasangan Criville dengan Mick Doohan pada musim 1994-1999. Kala itu, Doohan dan Criville menampilkan persaingan sengit disetiap balapan meskipun mereka sama-sama satu tim di Honda.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement