Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadi Ikon Penting di F1, Vettel: Lauda Bakal Selalu Dirindukan

Djanti Virantika , Jurnalis-Senin, 27 Mei 2019 |23:13 WIB
Jadi Ikon Penting di F1, Vettel: Lauda Bakal Selalu Dirindukan
Niki Lauda. (Foto: Twitter Mercedes)
A
A
A

Mercedes sendiri berhasil mempersembahkan hal khusus sebagai penghormatan kepada Lauda. Selain mempersiapkan desain khusus di liver mobil Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas, mereka juga mempersembahkan kemenangan di F1 GP Monaco 2019 untuk Lauda.

Niki Lauda

Karena itu, Vettel pun turut berbangga dengan pencapaian besar yang berhasil diraih Mercedes lewat Hamilton di F1 GP Monaco 2019. Ucapan selamat pun disampaikannya setelah balapan selesai digelar.

"Selamat untuk Lewis (Hamilton). Semua ini untuk seorang teman yang telah pergi. Saya yakin Niki (Lauda) akan menikmati balapan ini. Saya yakin dia akan selalu menemani kami, kami akan merindukannya. Niki Lauda adalah ikon selama hidupnya, dan ia akan tetap seperti itu setelah kepergiannya,” ujar Vettel, sebagaimana dikutip dari Speedweek, Senin (27/5/2019).

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement