Hasil Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Gilas Medan Falcons 3-0!

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Jum'at 16 Januari 2026 18:53 WIB
Bandung BJB Tandamata menang 3-0 atas Medan Falcons dalam lanjutan Proliga 2026 (Foto: Instagram/@bandungbjbtandamataofficial)
Share :

Bandung BJB pun kembali meraih hasil maksimal dalam set kedua. Hal itu ditandai mereka menang 25-18 atas Medan Falcons.

Bandung BJB langsung menekan Medan Falcons dalam set ketiga. Pola tersebut pun cukup menyulitkan tim tuan rumah untuk meraih hasil maksimal.

Medan Falcons lagi-lagi harus mengakui ketangguhan lawan. Bandung BJB berhasil menang atas lawan dengan poin 25-20.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya