Kerap Sial di Indonesia, Marc Marquez Bertekad Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Mandalika 2025

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Selasa 23 September 2025 01:01 WIB
Pembalap Tim Ducati Lenovo, Marc Marquez. (Foto: Instagram/ducaticorse)
Share :

"Mandalika, mari kita lihat tahun ini apakah kami bisa berjuang untuk kemenangan, tetapi saat ini, saya tidak pernah menyelesaikan balapan utama di sana!" sambung Marquez.

"Saya berharap ini akan menjadi yang pertama kalinya saya menyelesaikan balapan Minggu, dan mari kita lihat apakah kami bisa naik podium,” tambahnya.

Marc Marquez selebrasi jemur baju ala Lionel Messi (Foto: Ducati Corse)

Meskipun Mandalika menjadi tantangan besar, Marquez memiliki rekor yang lebih baik di Sepang. Ia telah meraih dua kemenangan di sana, pada 2014 dan 2018.

Sejauh musim ini, Portimao dan Mandalika adalah satu-satunya sirkuit di kalender yang belum pernah Marquez menangkan.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya