Bosan Terus-terusan Bersaing di Barisan Tengah, Enea Bastianini Bertekad Bangkit di MotoGP Spanyol 2025

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Sabtu 19 April 2025 12:58 WIB
Pembalap Tim KTM Tech3, Enea Bastianini. (Foto: Instagram/bestia23)
Share :

2. Bosan Jalani Balapan yang Biasa Saja

Pembalap asal Italia itu mengatakan akan terus berbenah diri untuk menatap MotoGP Spanyol 2025. Pasalnya, dia ingin mendapatkan hasil lebih baik dari seri-seri sebelumnya.

“Ada beberapa hal yang perlu diperbaiki dalam waktu dekat. Kualifikasi sangat menghambat saya,” sambung Bastianini

“Jadi, saya harus memperbaikinya untuk menghindari balapan yang biasa-biasa saja. Aspek lain yang masih kurang adalah penyempurnaan," lanjutny

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya