Kisah Bahagia Irwansyah yang Banyak Ukir Sejarah Selama Jadi Pelatih Pelatnas PBSI

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Senin 23 Desember 2024 02:00 WIB
Irwansyah resmi tinggalkan posisi pelatih tunggal putra PBSI. (Foto: PBSI)
Share :

Irwansyah bakal mulai melatih di India pada Januari 2025 mendatang. Selanjutnya, posisi yang ditinggalkan Irwansyah akan diambil alih ole Mulyo Handoyo.

Untuk yang belum tahu, Mulyopernah mengantar Taufik Hidayat mendapatkan medali emas di Olimpiade Yunani 2004. Dengan pengalaman dan komposisi pemain yang mumpuni, Mulyo yakin bisa membawa tunggal putra Indonesia berprestasi.

Anthony Sinisuka Ginting. Irwansyah. PBSI

"Saya optimis sekali dengan pemain-pemain kita, yang muda maupun yang sudah senior, karena kita perlu dari hasil-hasil pertandingan kemarin, ya saya mengikuti, cuman tidak terlalu detail, tapi paling tidak akan kita optimalkan," kata Mulyo kepada awak media, termasuk Okezone beberapa waktu lalu.

"Apalagi yang pemain-pemain muda harus kita percepat dengan program-program akselerasi, supaya bisa mengejar dengan secepat-cepatnya, itu yang saya harapkan nanti," tutupnya.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya