Kemenangan Tommy Sugiarto atas Chen Long membuat publik Istora Senayan bergemuruh. Tommy berhasi melanjutkan tren positif hingga melaju ke babak semifinal.
Sayang, di babak empat besar dia kalah dari tunggal putra Jerman, Marc Zwiebler. Tommy Sugiarto kalah usai bermain dua game 17-21 dan 10-21.
(Admiraldy Eka Saputra)