Aleix Espargaro Pakai Sendal Jepit Jelang MotoGP Mandalika 2023 hingga Tuai Pujian Maverick Vinales

Basudiwa Supraja, Jurnalis
Jum'at 13 Oktober 2023 01:04 WIB
Aleix Espargaro pakai sendal jepit jelang MotoGP Mandalika 2023 (Foto: Instagram/aleixespargaro)
Share :

Di samping Sirkuit Mandalika yang kerap menjadi tantangan bagi para rider, tetapi keindahan alam di sekitarnya mampu menghipnotis mereka. Tak sedikit para pembalap yang bertingkah aneh jelang balapan.

Mereka langsung menyatu dengan warga sekitar di Lombok Tengah. Marc Marquez contohnya yang kian akrab dengan para fans di Tanah Air.

MotoGP Mandalika 2023 merupakan seri kedua Sirkuit Mandalika sebagai lokasi balap. Kali ini balapan utama akan digelar pada Minggu (15/10/2023).

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya