Mantan Petarung UFC Maiquel Falcao Tewas Dibunuh

Andika Pratama, Jurnalis
Selasa 25 Januari 2022 07:39 WIB
Maiquel Falcao meninggal dunia (Foto: MMA Fighting)
Share :

Pertarungan terakhir Falcao ialah saat kalah dari Sergey Romanov di Sochi, Rusia, pada Desember 2019 silam. Sayang, setelah lama tidak bertarung, Falcao justru muncul dengan kabar duka.

Pihak kepolisian setempat telah merilis pernyataan soal kematian Falcao. Pihak berwajib pun tengah melakukan penyelidikan untuk menuntaskan kasus ini.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya