Namun, BAM telah memutuskan untuk melepas Zii Jia. Pemain kelahiran Alor Setar itu kini akan melanjutkan kariernya sebagai pemain independen.
Selain Zii Jia, BAM juga memberikan larangan serupa untuk mantan tunggal putri Malaysia, Goh Jin Wei yang akan berlaku mulai 31 Oktober mendatang. Baru-baru ini, dia bergabung dengan klub profesional KLRC.
(Andika Pratama)