Barty, yang tersingkir pada putaran ketiga US Open bulan ini, juga dinilai Tyzzer tak dalam kondisi fit. Dia mengalami kelelahan secara fisik dan mental.
"Indian Wells (bulan depan) masih dalam rencana tapi dia butuh istirahat, jadi saya menyuruhnya pergi dan berlibur,” tutur Tyzzer.
"Tentu saja tidak mudah bagi kami untuk sampai ke sana dan bermain di acara itu di Meksiko dan kemudian kembali dan harus menjalani dua pekan (karantina) dan kemudian musim panas Anda juga hancur,” lanjutnya.
"Ini adalah keputusan yang harus kita duduk dan pertimbangkan sedikit," tukasnya.
(Djanti Virantika)