5 Anak Artis yang Berprestasi di Dunia Olahraga

Hasyim Ashari, Jurnalis
Selasa 24 Agustus 2021 17:21 WIB
Anak Cut Tari, Sydney Azkassyah, berprestasi di gimnastik (Foto: Instagram/@cuttaryofficial)
Share :

1. Sydney Azkassyah

Sydney Azkassyah merupakan putri dari artis cantik, Cut Tari, dan Johannes Yusuf Subrata. Sydney tidak mengikuti jejak ibunya yang terjung ke dunia hiburan.

Sydney lebih memilih menjadi atlet senam. Dia telah menekuninya sejak kecil. Dara 13 tahun itu meraih berbagai gelar juara, baik di level nasional maupun internasional. Bahkan, dia juga memiliki koleksi puluhan medali dari berbagai kejuaraan yang diikutinya.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya