Rebut Pole Position di MotoGP Italia, Quartararo: Ini adalah Hari yang Baik

Bagas Abdiel, Jurnalis
Minggu 30 Mei 2021 00:10 WIB
Fabio Quartararo (Foto: Laman resmi MotoGP)
Share :

“Saya sebenarnya tidak sabar untuk melihat papan catatan waktu karena saya yakin itu pasti hasilnya fantastis,” lanjutnya.

“Ya, hari ini adalah hari yang baik dan saya ingin mengambil posisi terdepan karena saya tahu ini sangat penting bagi kami saat balapan,” imbuhnya.

“Saya menikmati babak ini dan seperti yang saya katakan, saya pikir itu salah satu yang terbaik,” sambung pembalap kelahiran Nice, Prancis tersebut.

Berkat posisi terdepan ini, Quartararo kembali berpeluang untuk meraih kemenangan di MotoGP Italia 2021. Andai, ia berhasil menaiki podium pertama, maka Quartararo akan mematahkan tren positif Ducati di Mugello sejak 2017.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya