5 Atlet Top yang Kecanduan Berhubungan Badan, Nomor 1 Baru Bercerai

Djanti Virantika, Jurnalis
Sabtu 26 Desember 2020 15:28 WIB
Kevin Prince Boateng. (Foto: Instagram)
Share :

KEHIDUPAN sejumlah atlet top dunia selalu menjadi sorotan dari publik. Tak melulu soal hal baik, beberapa atlet top ini terkadang juga mendapat atensi besar karena melakukan hal-hal di perkiraan, seperti contohnya kecanduan berhubungan badan.

Ada beberapa atlet yang tak ragu untuk membagikan kisah percintaannya di atas ranjang. Fakta-fakta yang tak disangka pun akhirnya terkuak, termasuk soal kecanduan berhubungan badan. Mari menilik beberapa atlet top yang melakukan hal tersebut.

5. Dennis Rodman

Salah satu atlet top yang kecanduan berhubungan badan ialah Dennis Rodman. Karena hal tersebut, mantan pebasket andalan Chicago Bulls ini dikenal sebagai playboy dan sering meniduri perempuan yang berbeda.

Dikabarkan, ada 2.000 perempuan yang sudah pernah ditiduri Rodman. Beberapa nama merupakan selebriti tersohor, seperti Madonna dan Carmen Electra.

4. Tiger Woods

Selanjutnya, ada nama pegolf megabintang dunia, yakni Tiger Woods. Pegolf berkebangsaan Amerika Serikat (AS) itu ternyata juga kecanduan seks.

Kondisi ini telah memberi dampak negatif kepada kehidupan Woods. Dalam berumah tangga, dia harus rela kehilangan sang pujaan hati, yakni Elin Nordegre, lantaran tak kuat melihat Woods yang tak bisa mengontrol nafsu.

Sementara dalam karier, dia harus menghilang dari dunia golf karena banyaknya skandal yang membuat namanya tercoreng. Padahal, Woods sendiri telah mendapatkan bayaran yang sangat tinggi dalam kariernya di dunia golf.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya