MotoGP Berpotensi Digelar Tanpa Penonton, DallIgna: Itu Sebuah Kejahatan

Djanti Virantika, Jurnalis
Selasa 17 Maret 2020 19:14 WIB
Para pembalap MotoGP. (Foto: AFP)
Share :

"Dalam kasus ini, menurut saya ini adalah kejahatan ringan jika menggelar balapan tanpa penonton. Para penggemar motor bisa melihat Grand Prix dari rumah. Itu tidak akan sama dan akan meninggalkan rasa yang aneh dan dipaksakan,” ujar DallIgna, sebagaimana dikutip dari Speedweek, Selasa (17/3/2020).

“Tapi, kami dalam keadaan darurat. Jadi, Anda harus bertindak sesuai itu. Kami harus baik-baik saja dengan balapan tanpa penonton,” tutupnya.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya