“Bonus yang Bapak Presiden berikan, yang negara berikan, selalu Bapak pesankan kepada kami, ini adalah amanah untuk masa depan mereka,” tandas Erick.
Dari pantauan, Presiden Prabowo tampak memberikan secara simbolis buku rekening yang telah berisi bonus kepada para perwakilan atlet di antaranya atlet wushu Indonesia, Edgar Xavier Marvelo, atlet triathlon Indonesia Martina Ayu Pratiwi termasuk atlet skateboard Indonesia, Basral Graito Hutomo.
(Rivan Nasri Rachman)