Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kiandra Ramadhipa Menggila di European Talent Cup 2025: Menangi Balapan Usai Start Posisi 24!

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Senin, 03 November 2025 |09:26 WIB
Kiandra Ramadhipa Menggila di European Talent Cup 2025: Menangi Balapan Usai Start Posisi 24!
Aksi luar biasa dilakukan Kiandra Ramadhipa pada balapan European Talent Cup 2025 di Sirkuit Barcelona-Catalunya (Foto: X/@JrTalentTeam)
A
A
A

2. Selisih Tipis

Kiandra Ramadhipa (Foto: X/@JuniorGP)

Di sinilah keajaiban terjadi. Kiandra menyalip Carlos Cano untuk finis terdepan! Menariknya, selisih kedua pembalap hanya 0,007 detik alias sangat tipis.

Usai balapan, Kiandra mengaku tidak percaya dengan apa yang sudah dilakukannya. Ia hanya berjanji untuk melanjutkan momentum.

“Saya tidak percaya apa yang barusan saya lakukan tapi saya akan menjaga momentum ini. Saya bakal melanjutkan momentum dan bekerja keras,” tutup Kiandra.

(Wikanto Arungbudoyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement