Pada gim kedua, Adnan/Indah tampil begitu menyengat. Poin demi poin tampak mudah mereka curi dari pasangan unggulan pertama di Indonesia Open 2025 itu. Hasilnya, mereka menutup gim kedua dengan kemenangan 21-12.
Kemenangan ini praktis membawa Adnan/Indah ke babak 16 besar. Di babak tersebut, mereka akan menghadapi wakil Singapura, Hee Yong Kai Terry/Jin Yu Jia.
-Dejan Ferdinansyah/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Dechapol Puavaranukroh/Supissara Paewsampran (Thailand): 18-21, 13-21
-Adnan Maulana/Indah Cahya Sari Jamil vs Tang Chun Men/Tse Ying Suet (Hong Kong): 24-22, 21-12.
(Wikanto Arungbudoyo)