Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Honda Terancam Ditinggal Sponsor Utama jika Marc Marquez Cs Tak Mampu Bersaing di MotoGP 2023

Hakiki Tertiari , Jurnalis-Selasa, 28 Februari 2023 |09:51 WIB
Honda Terancam Ditinggal Sponsor Utama jika Marc Marquez Cs Tak Mampu Bersaing di MotoGP 2023
Marc Marquez dkk terancam ditinggal sponsor utama jika tak mampu bersaing di MotoGP 2023 (Foto: MotoGP)
A
A
A

Torehan itu yang membuat Ricard Jove khawatir dengan masa depan Honda di MotoGP. Apalagi, kompetitor Honda seperti Ducati, Aprilia, dan Yamaha tampil menggila di balapan musim lalu.

Joan Mir

Padahal, Yamaha hanya mengandalkan Fabio Quartararo untuk bersaing di MotoGP 2022. Sebab Franco Morbidelli tak mampu bersaing di musim lalu.

Jelas catatan itu jadi tinta merah bagi Honda. Dua pembalap utamanya yakni Marc Marquez dan Joan Mir diharapkan mampu membawa Honda kembali bersaing di papan atas MotoGP 2023.

(Hakiki Tertiari )

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement