Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

F1 2022: Performa Mercedes Makin Bagus, tapi Toto Wolff Enggan Jemawa

Andhika Khoirul Huda , Jurnalis-Jum'at, 26 Agustus 2022 |01:00 WIB
F1 2022: Performa Mercedes Makin Bagus, tapi Toto Wolff Enggan Jemawa
Toto Wolff tidak yakin, Mercedes akan meraih kemenangan dalam waktu dekat ini (Foto: Reuters)
A
A
A

George Russell (Foto: Reuters)

“Saya pikir kami mendarat dengan baik di Budapest pada Sabtu dan kami menuai hasilnya (dalam balapan). Tapi, saya tidak berpikir kami cukup dekat dengan Ferrari dan Red Bull (Racing) untuk benar-benar melawan mereka, tetapi kami banyak belajar dan penting untuk melakukan kesalahan juga,” tuturnya.

Sebagai informasi, Mercedes berada di posisi ketiga klasemen sementara konstruktor dengan koleksi 304 poin. Mereka tertinggal 30 poin dari Ferrari (posisi kedua) dan terpaut 127 poin dari Red Bull (posisi pertama). (ADP)

(Hakiki Tertiari )

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement