Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hadapi Peraih Emas Olimpiade Tokyo di 16 Besar Indonesia Open 2022, Pramudya/Yeremia Tidak Takut

Bagas Abdiel , Jurnalis-Kamis, 16 Juni 2022 |04:03 WIB
Hadapi Peraih Emas Olimpiade Tokyo di 16 Besar Indonesia Open 2022, Pramudya/Yeremia Tidak Takut
Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan. (Foto: PP PBSI)
A
A
A

Sementara itu bicara target di Indonesia Open 2022, Pramudya/Yeremia tidak ingin berbicara terlalu jauh. Meski secara pribadi ingin juara, tetapi mereka ingin memainkan laganya secara bertahap.

"Target pribadi tentu pengen juara. Satu-satu saja, step by step, maunya mikirin mainnya dulu kalau menang ya itu suatu bonus," lanjut Pramudya.

Lee Yang/Wang Chi-Lin

Pertarungan Lee/Wang vs Pramudya/Yeremia di 16 besar Indonesia Open 2022 akan berlangsung hari ini, Kamis (16/6/2022). Tentunya diharapkan penonton Istora Senayan bisa membantu Pramudya/Yeremia menang atas Lee/Wang.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement